Ditemukan oleh Orang Lain
Hingga saat ditemukan, Kirstin tidak tahu kemana sebenarnya Liddie pergi.
Kirstin hanya tahu kalau Liddie ditemukan oleh pasangan baik hati yang mendapat kabar kalau anjing hilang itu milik Kirstin.
Pasangan itu akhirnya berusaha mencari kontak Kisrtin yang kebetulan bekerja di salah satu klinik dokter hewan.
Kirstin pun meminta pasangan itu untuk mengantar Liddie ke klinik hewan tempatnya bekerja.
Inilah momen-momen mengharukan pertemuan Kisten dan Liddie:
1. Anjing di luar pintu itu adalah Liddie
Baca Juga: Kocak! 2 Anjing Ini Punya Motif yang Serasi dengan Sofa Si Pemilik, Ada yang Bisa Menemukannya?
Source | : | The Dodo |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR