Bobo.id - Kaktus adalah tanaman yang tumbuh di area yang panas, seperti gurun pasir.
Hal ini membuat kaktus adalah tanaman dengan perawatan yang mudah, karena penyiraman rutinnya tidak perlu dilakukan setiap hari.
Selain kaktus, ada tanaman sejenis yang juga punya karakteristik mirip dengan kaktus, yaitu sukulen.
Sukulen memiliki bentuk serta perawatan yang mirip dengan kaktus. Hal inilah yang menyebabkan sukulen kadang disebut sebagai kaktus, begitu juga sebaliknya.
Baca Juga: 4 Cara Merawat Kaktus Mini Agar Tidak Mudah Mati, Salah Satunya Perhatikan Potnya
Namun sukulen dan kaktus berbeda satu sama lain, lo, teman-teman, meski keduanya terlihat mirip.
Yuk, ketahui perbedaan kaktus dengan sukulen, agar tidak salah merawat keduanya!
Kaktus Merupakan Sukulen, tapi tidak Semua Sukulen Adalah Kaktus
Hal pertama yang harus diketahui dari perbedaan kaktus dengan sukulen adalah kita harus mengetahui kategorinya.
Tahukah kamu? Semua kaktus termasuk sebagai jenis sukulen, tapi tidak semua jenis sukulen adalah kaktus, lo.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | The Spruce,leafandclay.co |
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR