8. Ekologi
Ekologi adalah cabang ilmu biologi yang mempelajari tentang interaksi antara makhluk hidup dan lingkungannya di bumi.
9. Evolusi
Evolusi adalah cabang ilmu biologi yang mempelajari tentang asal muasal dan perubahan makhluk hidup.
10. Mikrobiologi
Mikrobiologi adalah cabang ilmu biologi yang mempelajari tentang mikroorganisme, atau organisme kecil seperti bakteri dan protozoa.
Baca Juga: Lalat Suka Memuntahkan Air Liur di Atas Makanannya, Apa Alasannya?
11. Botani
Botani adalah cabang ilmu biologi yang mempelajari tentang jenis, struktur, persebaran, dan klasifikasi tumbuhan.
12. Zoologi
Zoologi adalah cabang ilmu biologi yang mempelajari tentang klasifikasi dan perilaku hewan.
Source | : | kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR