Bobo.id - Sliced beef adalah daging sapi yang sudah diiris-iris menjadi lebih tipis dengan mesin pemotong.
Oleh karena itu, potongan daging ini lebih tipis dan biasanya dijual di supermarket dalam bentuk yang agak panjang dan lebar.
Sliced beef ini bisa teman-teman olah menjadi berbagai macam masakan, salah satunya adalah untuk daging barbaque (BBQ).
Daging ini bisa kita potong-potong lagi menjadi lebih kecil atau langsung saja dipanggang untuk dijadikan daging baberque yang lezat.
Namun, masalahnya sering kali kita tidak ingin langsung memasak daging ini dan menyimpannya.
Untuk itu, teman-teman bisa mengetahui langkah-langkah menyimpan daging sliced beef ini.
Jika penyimpanannya benar, daging sliced beef bisa bertahan selama beberapa minggu, lo.
Bahkan jika disimpan sekarang, kita bisa menggunakannya pada saat malam tahun baru untuk dimasak bersama keluarga.
Lalu, apa saja langkah tepat untuk menyimpan sliced beef, itu?
Bersumber dari Kompas.com, ini tiga langkah menyimpannya menurut I Made Wisnu Adiyatma, Executive Chef, salah satu hotel di Uluwatu, Bali.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR