Bobo.id - Setiap makhluk hidup melakukan adaptasi atau penyesuaian diri.
Tujuannya di antaranya untuk bertahan hidup, teman-teman. Nah, hewan pun juga melakukan adaptasi.
Salah satu bentuk adaptasi hewan tampak dari adanya penyesuaian bentuk tubuh, seperti bentuk paruh dan mulut.
Dengan adanya penyesuaian diri tersebut, hewan bisa mencari makanan.
Seperti apa contohnya?
Di bawah ini ada beberapa contoh penyesuaian bentuk paruh dan bentuk mulut hewan.
Kita simak bersama-sama, yuk!
Contoh Penyesuaian Bentuk Paruh Hewan
Hewan, khususnya burung memiliki berbagai macam bentuk paruh.
Baca Juga: Hewan Apa Saja yang Melakukan Adaptasi Morfologi di Lingkungannya?
Menariknya, bentuk paruh hewan akan menyesuaikan dengan jenis makanan hewan tersebut, lo.
Bentuk paruh akan mendukung dan mempermudah hewan dalam mencari dan mendapatkan makanannya.
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR