Jika terasa lapar dan ingin makan saat tengah malam, maka sebaiknya hindari jenis makanan yang tinggi lemak dan tinggi karbohidrat.
Sebab, makanan yang memiliki lemak dan karbohidrat tinggi seperti nasi bisa meningkatkan risiko diabetes.
Makanan sehat yang bisa dikonsumsi di malam hari, antara lain:
- Pisang
- Greek yoghurt
- Sereal dan susu tawar
- Edamame
- Telur
- Popcorn tanpa pemanis buatan
- Buah-buahan dan kacang.
Nah, itulah alasan mengapa makan tengah malam bisa meningkatkan risiko diabetes. Semoga bisa bermanfaat untuk teman-teman, ya.
Baca Juga: Jadi Penyebab Banyak Penyakit, Ini 4 Trik Kurangi Konsumsi Minuman Manis
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Kompas.com,Hello Sehat,Halodoc.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR