Oleh sebab itu, kentang biasanya dianjurkan untuk orang yang mengalami tekanan darah rendah.
5. Baik untuk Pencernaan
Serat pada kentang paling banyak terkandung pada bagian kulitnya. Inilah alasan untuk tidak mengupas kentang ketika hendak mengolah dan mengonsumsinya.
Serat berfungsi untuk membantu sistem pencernaan dalam tubuh manusia. Bahkan, juga akan menjadi sumber makanan bagi bakteri baik di usus.
Selain itu, serat juga berguna untuk mengendalikan kadar gula dalam darah, sehingga mencegah terjadinya diabetes.
Serat juga merupakan nutrisi yang menyebabkan kita merasa kenyang lebih lama.
(Penulis: Dwi, Grace Eirin)
Baca Juga: Rahasia Kentang Goreng Gurih dan Renyah Ala Restoran Cepat Saji, Begini Cara Menggorengnya
----
Kuis! |
Apa manfaat vitamin B6 dalam kentang untuk tubuh? |
Petunjuk: cek di halaman 2! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR