Jawaban:
Ketika mendekatkan tangan ke nyala api pada jarak 2 cm, saya merasakan telapak tangan terasa panas.
Hal ini karena panas api dari lilin menyala merambat hingga sampai ke tangan dalam jarak yang sangat dekat.
2. Apa yang kamu rasakan ketika kamu mendekatkan tangan ke nyala api pada jarak 4 cm?
Jawaban:
Ketika mendekatkan tangan ke nyala api pada jarak 4 cm, saya merasakan telapak tangan terasa hangat.
Tidak sepanas ketika meletakkan pada jarak 2 cm karena peletakkan tangan yang tidak sedekat sebelumnya.
3. Apa yang kamu rasakan ketika kamu mendekatkan tangan ke nyala api pada jarak 8 cm?
Jawaban:
Ketika mendekatkan tangan ke nyala api pada jarak 8 cm, saya merasakan hangatnya yang tidak begitu terasa.
Hal ini karena, pada percobaan sebelumnya, tangan di dekatkan ke nyala api dengan yang jarak yang pendek.
Baca Juga: Manfaat Perpindahan Kalor Secara Radiasi dalam Kehidupan Sehari-hari, Materi Kelas 5 SD/MI
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR