Kurang Minum Air Putih Tidak Boleh Disepelekan, Ini Tanda Tubuh Kekurangan Air Putih

By Iveta Rahmalia, Selasa, 6 Oktober 2020 | 19:33 WIB
Tubuh yang mudah lelah (Freepik.com)

Sembelit

Kekurangan cairan karena kurang minum air putih juga berimbas pada pencernaan kita.

Sistem pencernaan jadi bekerja tidak maksimal dan membuat penyerapan makanan di dalam usus jadi terganggu.

Akibatnya, sembelit jadi salah satu tanda kalau kita sudah kekurangan cairan tubuh.

(Penulis: Septi Nugrahaini Rahmawati, Iveta R.)

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com