Putih Telur Sering Dianggap Lebih Sehat dari Kuning Telur, Benarkah Begitu? Yuk, Ketahui Nutrisi Putih dan Kuning Telur!

By Tyas Wening, Minggu, 24 Januari 2021 | 19:00 WIB
Lebih sehat putih telur atau kuning telur? (Photo by Louis Hansel @shotsoflouis on Unsplash)

Bobo.id - Telur merupakan bahan makanan yang dilengkapi dengan berbagai nutrisi penting untuk tubuh, salah satunya protein.

Olahan telur seperti apa yang teman-teman suka kalau sedang makan telur sehari-hari?

Pada artikel sebelumnya, Bobo sudah menjelaskan kalau kita boleh mengonsumsi telur setiap hari, tentu dengan batas tertentu.

Artikel selengkapnya bisa teman-teman baca di bawah ini, ya.

Baca Juga: Bolehkah Makan Telur Setiap Hari? Ternyata Ada Berbagai Manfaat Makan Telur Setiap Hari, Termasuk Membuat Berenergi

Namun ada yang memilih untuk tidak mengonsumsi kuning telur dan hanya makan putih telurnya saja.

Sebabnya, karena kuning telur dianggap dapat meningkatkan kadar kolesterol dalam tubuh.

Selain itu, kuning telur juga dianggap lebih berlemak dibandingkan dengan putih telur.

Benarkah bagian kuning pada telur lebih tidak sehat dibandingkan dengan bagian putih telurnya? Cari tahu bersama, yuk!

Baca Juga: Arang Aktif Banyak Dipakai untuk Memutihkan Gigi, Apa Itu Arang Aktif dan Apa Dampaknya bagi Kesehatan Gigi?