Tak Banyak yang Tahu, Ternyata Berjalan Tanpa Alas Kaki Lebih Bermanfaat untuk Kesehatan, Salah Satunya Cegah Risiko Penyakit Jantung

By Amirul Nisa, Senin, 5 Juli 2021 | 08:00 WIB
Berjalan tanpa alas kaki dapat berikan manfaat seperti menurunkan risiko penyakit jantung. (pxhere)

2. Meningkatkan Kualitas Tidur

Berjalan tanpa alas kaki bisa buat tidur lebih nyenyak. (Photo by Andrea Piacquadio from Pexels)

Kegiatan ini yang dilakukan secara rutin bisa menjadi pengingat waktu tidur dan bangun secara alami, lo.

Kenapa begitu? Karena saat berjalan dengan menyentuh tanah secara langsung dapat membuat ion negatif masuk ke dalam tubuh.

Ion negatif ini memiliki fungsi meningkatkan kualitas tidur.

Baca Juga: Selalu Diajak Jalan-Jalan oleh Pemiliknya, Kura-Kura Afrika Sepanjang Hampir 1 Meter Ini Menarik Perhatian Penduduk Sekitar

Bahkan berjalan tanpa alas kaki juga bisa menyeimbangkan ritme sirkadian.

Ritme sirkadian adalah proses yang ada dalam tubuh untuk mengantur siklus tidur dan bangun.