Bikin Jantung Lebih Sehat, Jangan Lewatkan 5 Makanan ini untuk Dikonsumsi

By Iveta Rahmalia, Senin, 30 Mei 2022 | 17:40 WIB
Ada banyak makanan yang baik untuk kesehatan jantung, salah satunya adalah biji bunga matahari. (Rawpixel)

2. Kacang Panjang

Kandungan serat larut air dalam kacang panjang bisa membantu menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh.

Jenis sayuran ini juga bisa membantu mengurangi peradangan pada pembuluh darah yang baik untuk kesehatan jantung.

Pada 100 gram kacang panjang bisa membantu memenuhi 12% serat harian tubuh.

3. Zucchini

Menambahkan zucchini dalam menu makananmu bisa membantu meningkatkan kesehatan organ jantung.

Kandungan serat pektin pada zucchini dianggap efektif untuk menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh.

Baca Juga: Mudah Dilakukan, Ini 5 Jenis Olahraga yang Bisa Tingkatkan Kesehatan Jantung

Kadar kolesterol jahat yang terlalu tinggi bisa meningkatkan risiko penyakit jantung.

Selain itu, kandungan potasium dalam zucchini juga bisa membantu melebarkan pembuluh darah sehingga efektif menurunkan tekanan darat tinggi.

4. Biji Bunga Matahari

Biji bunga matahari mengandung magnesium yang dapat memblokir enzim yang menyebabkan pembuluh darah mengerut.