Bisa Picu Diabetes dan Penyakit Lainnya, Berapa Sebaiknya Batasan Konsumsi Gula Per Hari?

By Thea Arnaiz, Minggu, 25 September 2022 | 12:30 WIB
Gula memang baik tetapi tidak boleh dikonsumsi berlebihan, ketahui batasan asupan gula per harinya. (Nicole Michalou/pexels)

- Meningkatkan fungsi otak 

- Meredakan stres 

- Meningkatkan kekebalan tubuh 

- Mengatasi gangguan pencernaan 

Itulah, alasan kenapa teman-teman membutuhkan gula agar kerja tubuh tetap berjalan dengan baik.

Tapi, jangan sampai berlebihan kalau tidak ingin memperburuk kondisi kesehatan.

Inilah, beberapa kerugian jika kita mengonsumsi gula melebihi kebutuhan asupan harian. 

Kerugian Konsumsi Gula Berlebih 

- Memicu obesitas 

- Meningkatkan risiko terkena diabetes 

- Meningkatkan risiko tekanan darah tinggi 

Baca Juga: Jangan Lagi Konsumsi Berlebihan, Ini Efek Buruk Terlalu Banyak Gula untuk Otak