6 Jenis Makanan yang Bantu Percepat Pemulihan Patah Tulang, Apa Saja?

By Amirul Nisa, Minggu, 24 Desember 2023 | 13:00 WIB
Penyembuhan patah tulang bisa lebih cepat dengan konsumsi makanan yang tepat. (pixabay)

4. Tahu

Tahu tentu makanan yang mudah ditemukan dan ternyata juga bisa berdampak pada proses penyembuhan masalah patah tulang.

Tahu mengandung protein yang tinggi hingga bisa menggantikan daging yang kaya protein.

Protein pada tahu juga bisa menjaga kadar albumin di dalam darah dan mempercepat penyembuhan masalah tulang.

5. Peterseli

Peterseli adalah jenis daun yang banyak digunakan sebagai hiasan beragam makanan.

Namun ternyata peterseli merupakan jenis daun yang kaya akan vitamin K, lo.

Seperti dijelaskan sebelumnya, vitamin K membantu penyembuhan tulang lebih cepat.

Jadi, teman-teman bisa menambahkan paterseli sebagai hiasan pada beragam makanan harian.

6. Buah Kaya Vitamin C

Bila teman-teman senang dengan buah-buahan, cobalah konsumsi banyak buah dengan tinggi kandungan vitamin C.

Baca Juga: Tidak Hanya Susu, 5 Sayuran Ini Juga Mengandung Kalsium Tinggi, Apa Saja?