Sekilas Terlihat Mirip, Bagaimana Cara Bedakan Daging Sapi dan Kambing?

By Amirul Nisa, Sabtu, 15 Juni 2024 | 14:00 WIB
Mengenal cara membedakan dagiing sapi dan daging kambing. (freepik/racool-studio)

Daging Kambing

- Warna

Pada daging kambing akan memiliki warna merah cerah dan bila terpapar udara dalam waktu lama, warna daging akan berubah menjadi pucat keunguan.

- Tekstur Serat Daging

Daging kambing juga bisa dikenali dari tekstur seratnya yang tebal dan tentu sangat berbeda daripada daging sapi.

Bukan hanya tebal, serat dari daging kambing juga cenderung kasar, sehingga akan terasa lebih keras saat disentuh.

- Tingkat Keempukan

Sama seperti daging sapi, daging kambing juga akan menjadi alot setelah dimasak biasa.

Bahkan daging kambing bisa lebih alot dan keras daripada daging sapi saat hanya direbus tanpa campuran apapun.

Karena itu perlu teknik memasak khusus untuk membuat daging kambing memiliki tekstur yang mudah dimakan.

- Aroma

Baca Juga: Hati-Hati, Ini 6 Jenis Makanan yang Mudah Basi Jika Salah Cara Penyimpanan