Ini dapat menyebabkan peradangan, melemahkan sistem kekebalan tubuh, dan menempatkan anak-anak pada risiko tekanan darah tinggi dan diabetes di masa depan.
Harapan para peneliti ini adalah temuan penelitianya meningkatkan kesadaran masyarakat bahwa sugar rush adalah mitos.
Sehingga, akan membantu mengurangi konsumsi gula dan menyediakan ruang untuk alternatif makanan yang lebih sehat.
Baca Juga: Coba Mulai Rutin Konsumsi Air Rebusan Jahe, Bisa Jaga Kadar Gula Darah!
(Penulis: Kompas.com)
Lihat juga video ini, yuk!
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR