Bobo.id - Makan menjadi kebutuhan pokok manusia sehari-hari dan akan dilakukan saat perut sudah terasa lapar.
Ketika sudah lapar, kadang kita jadi makan dengan cepat dan dalam porsi yang besar.
Tujuannya adalah agar perut terasa cepat kenyang. Selain makan dengan cepat dan dalam porsi yang besar, seseorang juga akan cenderung memilih makanan yang tidak sehat saat sedang lapar.
Menurut seorang ahli gizi, seseorang akan tetap menghabiskan makannya meski ia sudah tidak merasa lapar.
Nah, kecenderungan seseorang untuk makan dalam jumlah atau porsi yang besar ini disebabkan karena tubuh butuh waktu yang cukup lama untuk menentukan apakah dirinya sudah kenyang atau belum.
Perut akan mengirimkan sinyal ke otak sekitar 20 menit untuk memberi tahu kalau perut sudah kenyang.
Hal inilah yang membuat seseorang makan dengan porsi dan jumlah yang besar, karena otak belum menerima sinyal kalau sebenarnya perut sudah kenyang.
Agar kita tidak berlebihan dalam makan ketika sedang lapar, ada empat hal yang bisa dilakukan, nih.
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR