3. Mempunyai Rasa yang Lebih Segar dan Enak
Tentunya, rasa yang lebih segar dan enak bisa membantu teman-teman yang tidak terlalu suka rasa dari air putih.
Hal ini karena infused water dibuat dengan ekstrak buah-buahan dan sayur-sayuran yang dicampur dengan air putih.
4. Mempunyai Aroma yang Khas
Selain rasanya, infused water juga mempunyai aroma yang khas sesuai bahan ekstrak yang digunakan.
Kalau teman-teman menggunakan lemon dan daun mint, tentu membuatnya mempunyai aroma yang lebih menarik.
5. Mempunyai Warna yang Lebih Menarik
Karena infused water dibuat dengan cara menambahkan potongan buah-buhan dan sayur-sayuran, tampilannya pun lebih menarik dan membuat kita ingin segera meminumnya.
Cara Membuat Infused Water
Lalu, bagaimana caranya membuat infused water yang baik? Hal pertama, sipakan setengah liter air putih dan buah apa saja.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR