Dengan cara ini, kita akan mendapatkan hasil gorengan risoles yang renyah, cantik, dan isiannya tidak keluar.
6. Menggunakan Peniris Kawat
Setelah risoles selesai digoreng dan matang keemasan. Angkatlah risoles dari dalam minyak goreng dengan menggunakan peniris kawat.
Baca Juga: Enak dan Bikin Nagih, Buat Sendiri Resep Bola Tahu Goreng Kornet di Rumah, yuk!
Lalu, letakkanlah risoles di tempat yang sudah dilapisi oleh tisu dapur. Posisikan risoles dalam keadaan berdiri, hal ini agar minyak gorengnya keluar dan membuat risoles makin renyah.
Nah, itulah keenam kesalahan yang sebaiknya teman-teman hindari ketika menggoreng risoles, agar isiannya tidak keluar dan tetap utuh.
(Penulis: Lea Lyliana)
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Mulai Sekarang Batasi Konsumsinya, Ini 6 Bahaya Minum Teh Berlebihan untuk Tubuh
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR