Upacara bendera ini sudah cukup lama dilakukan dan menjadi kebiasaan bagi bangsa Indonesia.
Selain itu, upacara bendera sesuai dengan UUD 1945, sehingga tetap terus dilakukan hingga saat ini.
Upacara pun juga dianggap sebagai pelengkap UUD 1945 dengan berbagai proses pelaksanaannya.
2. Pemilihan Menteri yang Dilakukan Presiden dan Wakil Presiden
Dalam memimpin negara, presiden dan wakil presiden akan membutuhkan bantuan dari menteri.
Menteri-menteri tersebut dipilih oleh presiden dan wakil presiden yang ternyata merupakan kebiasan dan bukan menjadi aturan tertulis di UUD 1945.
Meski begitu, pemilihan menteri ini tidak bertentangan dengan UUD 1945 dan bisa menjadi pelengkap.
Nah, itu tadi penjelasan tentang konvensi atau hukum tidak tertulis yang tidak bertentangan dengan UUD 1945.
----
Kuis! |
Dari mana sumber hukum tertulis di Indonesia? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan dunia satwa? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | gramedia.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR