4. Hindari Minuman Berkafein
Hindari minuman berkafein seperti teh, kopi, atau minuman bersoda yang dapat memperparah kondisi perut perih saat puasa.
Saat buka puasa dan sahur, pilihlah air putih, jus buah, atau susu sebagai minuman, ya!
5. Konsultasi dengan Dokter
Jika perut terasa sakit secara terus-menerus selama berpuasa, sebaiknya berkonsultasi dengan dokter untuk mengetahui penyebabnya dan mendapatkan perawatan yang tepat.
6. Jangan Berbaring Setelah Makan
Oh ya, untuk mencegah perut perih saat berpuasa, jangan berbaring setelah makan, ya.
Terutama saat sahur, usahakan jangan tidur setelah makan sahur karena efeknya akan buruk bagi kesehatan.
Jika ingin tidur sebentar, maka teman-teman harus tidur dalam posisi duduk agar cairan lambung tidak naik ke atas dan menyebabkan perih.
Nah, itulah penjelasan penyebab perut perih saat puasa dan cara mengatasinya.
semoga puasa teman-teman lancar, ya!
Baca Juga: Sering Terjadi, Ternyata Ini Hubungan Telat Makan dengan Masuk Angin
----
Kuis! |
Apa yang terjadi dalam tubuh ketika berpuasa? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Halodoc.com,Healthline,KOMPAS.com |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR