Bobo.id – Tahukah teman-teman? Kini, peluang para pemain game untuk mewakili negaranya dalam ajang internasional sudah terbuka lebar.
Subjek eSports dalam dunia pendidikan kini dianggap sangat penting.
Bagaimana tidak, eSports menjadi salah satu karier yang menjanjikan bagi anak-anak muda.
Tentu saja, para pelaku pendidikan pastinya mulai memasukkan kurikulum eSports ke sekolah-sekolah.
Beberapa sekolah di dunia sudah menerapkan kurikulum ini.
Bahkan, salah satunya ada di Indonesia, dan terletak di Jakarta, lo!
Presiden Joko Widodo pun menginginkan eSports ada dalam kurikulum pendidikan Indonesia.
Apa saja sekolah-sekolah yang sudah menerapak kurikulum eSports?
Yuk, kita lihat informasinya berikut ini:
BACA JUGA : Ingin Jadi Atlet eSports? Ini 5 Perbedaannya dengan Bermain Game
Ciri-Ciri dan Karakteristik Planet Neptunus, Anginnya 9 Kali Lipat Lebih Kencang dari Bumi
Penulis | : | Yomi Hanna |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR