4 Resep Jus Sayur dan Buah yang Sehatkan Badan, Mulai dari Jus Lemon Bayam Apel hingga Wortel Jeruk

By Amirul Nisa, Jumat, 25 Juni 2021 | 07:23 WIB
Jus sayur dan buah yang miliki banyak manfaat. (Kolase Bobo.id)

Jus melon mentimun cocok untuk siang hari. (Sajian Sedap)

3. Jus Melon Mentimun

Jus melon mentimun memiliki cita rasa asam yang menyegarkan.

Miliki banyak manfaat, berikut resep jus melon mentimun untuk 4 porsi.

Bahan:

- 300 gram melon tanpa kulit dan biji potong-potong

- 2 buah mentimun, kupas, potong-potong

- 2 sendok makan sirop melon

- 1 buah jeruk nipis, ambil airnya

- 100 ml air es

- 250 gram es batu

Cara Membuat:

1. Masukkan daging melon, timun, sirop, dan air jeruk ke dalam blenderan.

2. Tambahkan air es dan es batu, lalu blender hingga halus.

Baca Juga: Cireng Krispi Sampai Cireng Isi Bakso, Buat 4 Resep Cireng Ini untuk Camilan di Sore Hari, yuk!