Jenis jamur yang kaya vitamin D adalah jamur maitake dan portobello dengan kandungan mencapai 400 IU per 100 gramnya.
5. Susu dan Produk Olahannya
Susu dan beberapa jenis produk olahannya, seperti keju dan yoghurt termasuk jenis makanan yang kaya vitamin D.
Teman-teman bisa mengonsumsi beragam jenis makanan tersebut untuk memenuhi kebutuhan vitamin D harian.
Selain itu, jangan lupa untuk berolahraga di luar ruangan khususnya pada pagi hari, agar terkena paparan sinar matahari pagi.
----
Kuis! |
Apa manfaat dari vitamin D? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.