6. Mengurangi Mual
Kandungan gingerol pada jahe dipercaya membantu mengurangi mual.
7. Membangkitkan energi
Jahe memiliki kandungan zat aktif, yaitu shogaol dan gingerol.
Zat ini juga berfungsi untuk membangkitkan energi.
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | KOMPAS.com,BALITTRO |
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR