Bobo.id - Apakah teman-teman tahu makanan sehat itu? Makanan sehat adalah makanan yang bernutrisi dan bermanfaat untuk seseorang.
Adanya makanan sehat membuat tubuh menjadi sehat dan bugar. Hal ini karena kandungan makanan yang beragam seperti protein, karbohidrat, vitamin dan mineral.
Dalam buku materi kelas 5 SD Tema 3 ada pembahasan tentang makanan sehat. Di dalamnya ada sebuah perintah untuk menyebutkan contoh-contoh makanan sehat.
Apakah teman-teman bingung? Berikut ini kunci Jawabannya
Contoh-Contoh Makanan yang Menurutmu Sehat
Ada beragam contoh makanan sehat antara lain:
Baca Juga: Bikin Lemas dan Lelah Cepat Hilang, Gunakan 5 Cara Sederhana Ini! Salah Satunya Konsumsi Zat Besi
Sayuran hijau masuk dalam makanan sehat karena sayuran hijau mengandung beragam nutrisi, antara lain serat, vitamin, kalium dan kalsium.
Selain itu, sayuran hijau juga mengandung zat antioksidan. Zat tersebut bisa menangkal sel radikal bebas yang masuk ke dalam tubuh.
Source | : | Kompas.com,alodokter.com,Materi Pelajar |
Penulis | : | Ikawati Sukarna |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR