Mudah Dilakukan, Ini 5 Cara Atasi Nyeri Otot Setelah Olahraga

By Amirul Nisa, Kamis, 26 Oktober 2023 | 15:30 WIB
Nyeri otot setelah olahraga bisa diatasi dengan mudah. (freepik)

Setelah berolahraga, pastikan untuk melakukan pendinginan dengan cara melanjutkan aktivitas dengan intensitas yang lebih rendah.

Cara ini akan membantu otot-otot teman-teman kembali ke kondisi normal secara perlahan-lahan dan mengurangi risiko nyeri otot.

2. Peregangan Otomatis

Peregangan otot setelah berolahraga merupakan cara yang baik untuk mencegah nyeri otot.

Peregangan membantu mengurangi ketegangan otot dan meningkatkan fleksibilitas.

Lakukan peregangan pada otot-otot yang digunakan selama olahraga, seperti peregangan lutut, peregangan punggung, atau peregangan bahu.

Pastikan teman-teman melakukan peregangan secara lembut dan tahan setiap gerakan selama 15-30 detik.

Ingat, jangan melakukan peregangan yang terlalu keras, karena bisa meningkatkan risiko cedera.

Jadi, lakukan peregangan yang memberikan perasaan kenyamanan, bukan rasa sakit.

3. Istirahat yang Cukup

Istirahat yang cukup sangat penting untuk pemulihan otot setelah berolahraga.

Baca Juga: Apakah Tidur Tanpa Bantal Bisa Bikin Tubuh Lebih Sehat? Ini Faktanya