Bobo.id - Teman-teman pasti sudah tahu jika penderita diabetes tidak boleh mengonsumsi makanan manis.
Ada juga yang berkata bahwa penderita diabetes tidak boleh makan buah karena buah memiliki rasa yang manis dan mengandung gula.
Baca Juga : Bisa Bantu Cegah Diabetes, Cari Tahu Manfaat Pir Untuk Tubuh, yuk!
Padahal, penderita diabetes tetap membutuhkan serat yang terkandung di dalam buah, lo.
Anggapan tersebut akhirnya dibantah oleh ADA (American Diabetes Association) yang mengatakan kalau buah baik untuk diabetes karena mengandung banyak vitamin, mineral, dan serat.
Nah, cari tahu buah apa saja yang baik dan boleh dikonsumsi oleh penderita diabetes, yuk!
Baca Juga : Jangan Diabaikan! 5 Masalah Kulit Ini Bisa Jadi Tanda Diabetes
Source | : | Hello Sehat |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR