Hal itu bisa meningkatkan kadar kolesterol pada makanan.
2. Memanggang Sampai Hangus
Daging adalah salah satu bahan makanan yang memiliki kandungan protein yang tinggi.
Tentunya tubuh akan sangat membutuhkan kandungan protein tersebut.
Tapi cara memasak yang salah, akan membuat daging menjadi tidak sehat.
Seperti saat memanggang daging hingga terlalu hangus tidak baik untuk dilakukan.
Banyak penelitian sudah membuktikan bahwa memasak daging hingga sedikit menghitam atau hangus akan mengaktifkan senyawa yang berkaitan dengan risiko kanker.
Baca Juga: Jadi Salah Satu Permasalahan Sampah di Seluruh Dunia, Ini 5 Langkah Tepat Mengurangi Limbah Makanan
3. Memanaskan Minyak Sehat Terlalu Lama
Memilih menggunakan minyak sehat seperti minyak zaitun atau minyak kelapa untuk memasak adalah hal yang tepat.
Tapi pastikan lakukan cara memasak yang tepat, yaitu dengan tidak memanaskan melebihi titik asap.
Titik asap adalah keadaan saat minyak sudah panas namun belum mengeluarkan asap.
Source | : | Sajian Sedap,Klikdokter |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR