Bobo.id - Musim hujan sudah datang. Saatnya kita mempersiapkan banyak hal.
Mulai dari perlengakapan musim hujan hingga menjaga daya tahan tubuh kita.
Yap, kesehatan kita juga perlu dijaga karena musim hujan seperti ini rentan membuat tubuh sakit.
Baca Juga: Curah Hujan Tinggi, Apa yang Harus Dilakukan Sebelum, saat, dan Sesudah Banjir, ya?
Biasanya, penyakit yang sering dialami saat musim hujan tiba adalah flu dan gangguan pencernaan.
Maka itu, kita harus membiasakan diri untuk melakukan gaya hidup sehat, tidak hanya makan makanan sehat saja.
Yuk, cari tahu tips sehat selama musim hujan berikut ini!
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR