Sebuah penelitian menyebutkan makan satu makanan cepat saji dapat membuat tekanan darah melonjak 1,25 hingga 1,5 kali lipat.
Bagi orang dewasa, makanan cepat saji ini bisa menyebabkan obesitas atau kelebihan berat badan.
Nah, salah satu dampak yang disebabkan oleh obesitas adalah napas pendek, mengi atau sleep apnea.
Tak hanya itu saja, ketika seseorang mengalami obesitas, maka ini akan memengaruhi penyakit asma dan sulit tidur.
Penelitian menyebutkan jika anak-anak mengonsumsi makanan cepat saji berlebihan bisa berisiko mengidap asma dan rhinitis.
Nah, itulah alasan mengapa makanan cepat saji tidak menyehatkan organ pencernaan. Semoga bisa menjawab rasa penasaran teman-teman, ya.
Baca Juga: Disebut Makanan Tak Sehat, Apakah Fast Food dan Junk Food Berbeda?
----
Kuis! |
Apa yang dimaksud dengan penyakit sembelit? |
Petunjuk: cek di halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com,Hello Sehat,Halodoc.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR